Pemutakhiran Pendataan Keluarga 2024

Pendataan Keluarga (PK) merupakan kegiatan pengumpulan data terkait pembangunan keluarga, kependudukan, keluarga berencana, dan anggota keluarga yang dilaksanakan secara rutin oleh Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN). Dalam rangka mendukung kebijakan pemerintah untuk percepatan penurunan stunting, implementasi Kampung Keluarga Berkualitas, dan percepatan penghapusan kemiskinan ekstrem, Pemutakhiran PK-24 akan dilaksanakan mulai tanggal 1 Agustus hingga…

Read More

Ucapan HARGANAS Ke-31 Tahun 2024 dari Kepala Dinas P2KBP3A Kabupaten Gunung Mas

Keluarga berperan penting dalam dalam membekali nilai-nilai kehidupan generasi muda yang akan menjadi penerus pembangunan bangsa di masa depan. Untuk menjaga kualitas generasi penerus bangsa bebas stunting, kita perlu menjaga pola makan sehat yang mengandung gizi seimbang. Perbanyak mengkonsumsi makanan sumber protein seperti ikan dan telur dengan tetap membiasakan makan buah dan sayur. Mari kita…

Read More

Mini Lokakarya Kecamatan Damang Batu

Pada kegiatan tersebut dihadiri oleh Camat, Kepala Puskesmas, Tenaga Gizi, Dokter, Bidan dan tenaga kesehatan lainnya, Pengurus TP-PKK Kecamatan, PKB/PLKB, Koordinator Statistik Kecamatan, TPPS Kecamatan, Tim Pendamping Keluarga (TPK) dan pihak-pihak terkait lainnya. hasil dari Mini Lokakarya Kecamatan Damang Batu yaitu : Laporan pelaksanaan berdasarkan laporan Tim Pendamping Keluarga Triwulan I (Januari, Februari dan Maret)…

Read More

Pemantauan dan Evaluasi pada Korban Kasus Pelecehan Seksual pada anak di Kelurahan Kampuri setelah dilakukan Pemeriksaan Kesehatan oleh Psikolog Klinis di Kota Palangka Raya

Terlaksananya Fungsi  layanan PPA yang dilakukan oleh UPTD PPA meliputi : Pengaduan Masyarakat Penjangkauan Korban Pengelolaan Kasus Mediasi Pendampingan Korban Melaksanakan Kegiatan Pemantauan dan Evaluasi terhadap an.N dengan kasus Pelecehan Seksual yang dilakukan oleh ayah tirinya. An.N pada saat dilakukan kunjungan dalam keadaan sakit setelah dilakukan pemeriksaan Kesehatan oleh psikolog klinis di kota palangka raya….

Read More

Mini Lokakarya Kecamatan Tewah

Pada kegiatan tersebut dihadiri oleh Camat, Kepala Puskesmas, Tenaga Gizi, Dokter, Bidan dan tenaga kesehatan lainnya, Pengurus TP-PKK Kecamatan, PKB/PLKB, Koordinator Statistik Kecamatan, TPPS Kecamatan, Tim Pendamping Keluarga (TPK) dan pihak-pihak terkait lainnya. hasil dari Mini Lokakarya Kecamatan Tewah yaitu : Seluruh posyandu harus memiliki dan menggunakan antropometri yang sesuai dengan standar Seluruh kader harus…

Read More

Pelayanan KB di Desa Sepang Kota Kec. Sepang

Pada Tanggal 18 s/d 19 Maret 2024 Melaksanakan Kegiatan Dukungan Operasional Pelayanan KB Bergerak TA 2024 di Desa Sepang Kota dan Kelurahan Sepang Simin Kecamatan Sepang Hasil pelaksanaan pelayanan yang telah dilaksanakan, jumlah Akseptor yang dilayani sebanyak 74 orang terdiri dari  : – Akseptor KB Aktip sebanyak 74 orang. – Akseptor KB Baru sebanyak 13…

Read More

Pelatihan Manajemen Kasus Di Palangka Raya

Terlaksananya Fungsi  layanan PPA yang dilakukan oleh UPTD PPA meliputi : Pengaduan Masyarakat Penjangkauan Korban Pengelolaan Kasus Mediasi Pendampingan Korban   Dalam Rangka Pelatihan Manajemen Kasus Di Palangka Raya pada tanggal 22 – 23 April 2024. Kegiatan ini berdasarkan surat dari Dinas P3APPKB Provinsi Kalimantan Tengah Nomor 100.3.9/185/Bid.IV/DP3APPKB yang dilaksanakan di Royal-crown lt.3 Aquarius Boutique…

Read More

Kegiatan Advokasi Kebijakan dan Pendampingan Peningkatan Partisipasi Perempuan Di Bidang Ekonomi

06 Mei – 08 Mei 2024 Kelompok Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga Aseptor (UPPKA) dan Ibu RumahTangga, Peserta Berjumlah 30 Orang Di Desa Bereng Malaka Kecamatan Rungan Kabupaten Gunung Mas Melatih Ibu – Ibu Rumah Tangga dan Kelompok Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga Aseptor (UPPKA)  Menjahit, Untuk Meningkatkan Pendapatan Ekonomi Keluarga.

Read More